Laba Bersih Swiss Re Turun 12% hingga September
1
1

Laba Bersih Swiss Re Turun 12% hingga September

Ilustrasi. | Foto: Swiss Re

Media Asuransi, GLOBAL – Swiss Re mencatat laba bersih sebesar US$2,2 miliar dengan pengembalian ekuitas (ROE) 13,4 persen untuk sembilan bulan pertama 2024. Meski demikian, laba bersih tersebut turun 12 persen dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu yang mencapai US$2,5 miliar.

Penurunan ini sebagian disebabkan oleh penguatan cadangan terkait bisnis kewajiban P&C Re di Amerika Serikat (AS) pada kuartal ketiga. Dalam periode yang sama, laba bersih Swiss Re tercatat sebesar US$102 juta.

|Baca juga: Tap Insure dan Moladin Finance Indonesia Jalin Kemitraan Strategis

|Baca juga: Bos BTN Beberkan Solusi Pencapaian Program 3 Juta Rumah

Dilansir dari laman Insurance Asia, Senin, 18 November 2024, Unit bisnis Corporate Solutions berkontribusi signifikan dengan laba bersih sebesar US$642 juta, didukung oleh underwriting yang disiplin dan pendapatan investasi yang kuat.

Unit ini mencatat hasil layanan asuransi sebesar US$739 juta dan mempertahankan rasio gabungan sebesar 89,4 persen. Swiss Re optimistis dapat mencapai target tahunan rasio gabungan di bawah 93 persen.

Sementara itu, iptiQ, unit bisnis yang sedang dijual, mencatat kerugian bersih sebesar US$241 juta pada sembilan bulan pertama di 2024, termasuk penurunan nilai satu kali sebesar US$111 juta akibat keluar dari bisnis tersebut. Allianz Direct telah sepakat untuk mengakuisisi segmen P&C iptiQ di Eropa, dengan transaksi yang diharapkan selesai pada 2025.

|Baca juga: Prudential Indonesia Bayar 1,1 Juta Klaim Senilai Rp13,6 Triliun per Kuartal III/2024

|Baca juga: AAUI Apresiasi Agen Terbaik Lewat The Most Inspiring Agent Award 2024

CEO Swiss Re Andreas Berger menyatakan langkah penguatan cadangan pada kuartal ketiga memberikan landasan kuat untuk pertumbuhan di masa depan. Target baru untuk 2025 akan diumumkan bulan depan.

Editor: Angga Bratadharma

| Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Related Posts
Prev Post Rencana Buyback Saham FAP Agri (FAPA) Batal
Next Post Wamildan Tsani Panjaitan Siap Bawa Garuda Indonesia (GIAA) Terbang Lebih Tinggi
toto Malukutoto login toto macau toto 4d ilmu bet slot maxwin MALUKU TOTO situs toto Malukutoto login Maluku toto cancertoto depo 5k ilmu bet slot gacor slot gacor hari ini malukutoto
maluku toto toto Malukutoto Malukutoto CANCER TOTO situs slot cancertoto toto toto toto slot gacor cancertoto
situs toto SLOT GACOR SLOT GACOR HARI INI situs toto
cancer toto malukutoto Maluku toto cancer toto CANCERTOTO ilmubet toto cancertoto maluku toto slot gacor slot gacor cancer toto malukutoto situs depo 5k situs toto cancertoto cancertoto cancertoto toto toto toto 4d 4d 4d
slot gacor slot gacor slot gacor slot slot slot slot gacor hari ini slot gacor hari ini slot gacor hari ini situs slot situs slot situs slot situs slot situs slot situs slot slot slot slot slot gaocr slot gaocr slot gacor

Member Login

or