Komisi VIII Harap Persiapan Haji 2024 Dapat Lebih Optimal - Media Asuransi News
1
1

Komisi VIII Harap Persiapan Haji 2024 Dapat Lebih Optimal

Jemaah sedang menunaikan ibadah haji di Mekah. | Foto: Ist

Media Asuransi, JAKARTA – Komisi VIII DPR RI berkomitmen agar penyelenggaraan Haji 2024 bisa lebih optimal dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Perencanaan hingga penetapan biaya ibadah haji (BPIH 2024) sudah dilakukan sejak awal November 2023, sehingga penyelenggaraan haji 2024 diharapkan dapat lebih baik di tahun depan.

Demikian disampaikan Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI, Marwan Dasopang, di Kantor Wilayah Kemenag Banten, Jumat, 1 Desember 2023. Pembahasan BPIH antara Komisi VIII DPR dan pemerintah digelar sangat cepat.

|Baca juga: Muncul Isu Dana Haji Untuk Proyek Tol, Wakil Ketua Komisi VIII DPR Tegaskan Dana Haji Digunakan Hanya untuk Kepentingan Haji

“Pembahasan BPIH tahun ini dilakukan sangat cepat, sejak 13 November 2023 hingga 27 November 2023. Hanya 15 hari kalender atau 11 hari kerja. Ini dimaksudkan agar penyelenggaraan ibadah haji tahun 2024 dapat dipersiapkan secara lebih optimal,” jelas Marwan, dikutip dari laman DPR, Sabtu, 2 Desember 2023.

Di Provinsi Banten, seperti dijelaskan Kepala Kanwil Kemenag Banten Nanang Fatchurochman, Banten mendapat alokasi kuota sebanyak 9.356 jemaah yang 5 persennya adalah lansia. Padahal, asrama hajinya baru saja dibangun di Cipondoh, Tangerang. Sebelumnya, jemaah haji asal Banten masih ditempatkan di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta.

Sementara itu, Marwan juga menambahkan, kuota haji Indonesia tahun 2024 sebanyak 241.000 jemaah, dengan rincian kuota haji reguler 221.720 dan kuota haji khusus 19.280. Sedangkan besaran rata-rata Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) Tahun 1445 H/2024 M per jemaah untuk haji reguler sebesar Rp93.410.286.

Politisi Fraksi PKB ini juga menyerukan, agar Kemenag RI menyosialisasikan semua keputusan yang telah dihasilkan bersama Komisi VIII kepada masyarakat luas. “Kami mendorong dilakukannya sosialisasi yang masif kepada jemaah haji dalam menjaga kesehatan untuk mendukung terwujudnya jemaah haji yang mandiri,” ujarnya

Editor: S. Edi Santosa

 

| Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Related Posts
Prev Post Pertamina Group Raih Predikat Leadership AA di Ajang ESG Disclosure Transparency Awards
Next Post GWP Asuransi Kendaraan Bermotor China Capai US$129, Miliar pada 2023
toto Malukutoto login toto macau toto 4d ilmu bet slot maxwin MALUKU TOTO situs toto Malukutoto login Maluku toto cancertoto depo 5k ilmu bet slot gacor slot gacor hari ini malukutoto
maluku toto toto Malukutoto Malukutoto CANCER TOTO situs slot cancertoto toto toto toto slot gacor cancertoto
situs toto SLOT GACOR SLOT GACOR HARI INI situs toto
cancer toto malukutoto Maluku toto cancer toto CANCERTOTO ilmubet toto cancertoto maluku toto slot gacor slot gacor cancer toto malukutoto situs depo 5k situs toto cancertoto cancertoto cancertoto toto toto toto 4d 4d 4d
slot gacor slot gacor slot gacor slot slot slot slot gacor hari ini slot gacor hari ini slot gacor hari ini situs slot situs slot situs slot situs slot situs slot situs slot slot slot slot slot gaocr slot gaocr slot gacor

Member Login

or