Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) melaporkan kinerja 58 perusahaan asuransi jiwa pada periode Januari-Desember 2022. Jumlah tertanggung asuransi jiwa kian meningkat. Sampai dengan 31 Desember 2022 total tertanggung industri asuransi jiwa berjumlah 85,01 juta orang, meningkat 30,4 persen jika dibandingkan dengan tahun 2021.


Editor: S. Edi Santosa
| Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Related Posts
Ekonomi
OJK Catat 4 Multifinance Belum Penuhi Kewajiban Modal Minimum Rp100 Miliar per 2025
Senin, 12 Januari 2026
Ekonomi
OJK: Piutang Pembiayaan Multifinance Tembus Rp506 Triliun hingga November 2025
Senin, 12 Januari 2026
Emiten
