(kiri ke kanan) Ketua Umum Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) Hendrisman Rahim, Sekretaris Jenderal ASEAN Insurance Council (AIC) Evelina F Pietruschka, dan Ketua Umum Asosiasi Asuransi Umum Indonesia (AAUI) Yasril Y Rasyid memberikan keterangan pers di Jakarta, 8 November 2016, mengenai kegiatan konferensi asuransi ASEAN kedua yang akan digelar di Yogyakarta pada 23 November 2016. Konferensi Asuransi ASEAN kedua akan menjadi wadah pertemuan dan diskusi 250 perusahaan asuransi bersama regulator asuransi ASEAN, untuk mencari solusi atas permasalahan yang selama ini dialami oleh industri asuransi.
| Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Related Posts
News in Brief
Portofolio Berkelanjutan Bank Mandiri (BMRI) Capai Rp293 Triliun di 2024
Jumat, 7 Februari 2025
News in Brief
Pendapatan Berbasis Komisi BSI (BRIS) Tembus Rp5,51 Triliun, Tumbuh 32,58% di 2024
Jumat, 7 Februari 2025
News in Brief